Monday, September 17, 2012

Panduan membuat dan cara optimasi blog

Panduan membuat dan cara optimasi blog

Panduan membuat dan cara optimasi blog dan website untuk berada pada peringkat 1 pada hasil pencarian search engine google - Jutaan blog dan website pada hari ini, detik ini bahkan setiap saat sedang bersaing untuk mendapatkan peringkat terbaik di hasil pencarian google atau lebih sering disebut Search Engine Result Page (SERP). Mengingat keberadaan google sebagai mesin pencari terbesar dan vital pada saat ini. Lantas bagaimana cara kita untuk mengoptimalkan blog dan website agar berada di peringkat satu google? Atau minimal ada pada top 10 (sepuluh besar)? Jika Anda menginginkan hal itu terjadi pada blog atau website Anda, silahkan praktekan apa yang Saya tulis di sini dalam artikel Panduan membuat dan cara optimasi blog dan website agar berada pada peringkat satu pada serp google.

Panduan dan cara optimasi blog dan website untuk berada pada peringkat satu di hasil pencarian search engine google

Panduan membuat dan cara optimasi blog dan website untuk berada pada peringkat 1 (satu) pada hasil pencarian search engine google
Yang Saya tuliskan dalam artikel ini adalah panduan membuat website dan dasar-dasar dalam optimasi blog dan website untuk menempatkan blog atau website kita pada peringkat terbaik pada SERP Google. Untuk tips dan trik optimasi onpage atau offpage selengkapnya, akan Saya tuliskan secara bertahap pada artikel-artikel yang akan datang. Mari kita mulai Panduan membuat dan cara dasar optimasi blog dan website untuk berada di peringkat satu pada hasil pencarian search engine google.

Kenali blog atau website Anda

Hal pertama yang harus kita lakukan dalam usaha mengoptimalkan blog/website kita adalah mengenalinya artinya sudah ada fokus tujuan website kita. Contoh sederhananya seperti ini, kita memiliki website:

  • Nama situs/judul : "lukisan kaca dan kanvas khas Cirebon"
  • Nama domain : lukisancirebon.com
  • Fokus tujuan : menjual lukisan kaca dan kanvas, pemberitaan harga terbaru lukisan dan panduan pembelian
  • Jumlah halaman : -300 halaman

  • Penentuan tujuan dan hal-hal yang berkaitan dengan hal di atas pembangunan website dilakukan sebelum website dibangun. Untuk Anda yang telah memiliki website dan sudah menentukan untuk apa-apa website tersebut, bisa langsung mengikuti tahap selanjutnya.

    Gunakan template/tema website yang disukai pengunjung tanpa mengilangkan nilai SEO

    Sejak algoritma mesin pencari google berubah, perubahan kategori penilaian untuk SERP terhadap suatu website pun berubah. Kini, google lebih memprioritaskan kenyamanan pengunjung suatu website sebagai nilai lebih daripada backlink atau ketenaran website. Oleh karena itu backling masuk dalam kategori sumber lalu lintas dalam google webmaster tool dan data terstruktur masuk dalam kategori pengoptimalan. (mohon koreksi jika salah).

    Lalu seperti apa tampilan website/blog yang disukai pengunjung? website yang memiliki kerapihan tata letak, waktu pemuatan atau loading time yang cepat dan memiliki navigasi yang memudahkan kita menemukan konten lainnya. Semua itu dapat memberikan kenyamanan pengunjung sehingga menghabiskan waktu lebih lama dalam website kita. Namun biasanya template yang tersedia tidak memenuhi nilai-nilai Seo sehingga perlu adanya modifikasi template untuk memuhi kriteria SEO. Nanti Saya tuliskan artikelnya. jika Anda ingin melakukan editing template sekarang juga, Saya sarankan untuk melakukan secara bertahap. silahkan ketik kata kunci berikut pada form pencarian google.

  • cara membuat header dinamis
  • cara membuat breadcrumbs
  • cara membuat auto readmore
  • cara membuat related article

  • Atau bisa juga ketikan kata kunci cara edit template agar seo friendly.

    Panduan membuat dan cara optimasi blog dan website

    Untuk sementara sampai di sini dulu, selanjutnya akan Saya tuliskan Tips dan Trik mengenai SEO dan bloging dalam kategori Tips Trik bloging dan Artikel SEO.

    Terima kasih telah menyempatkan waktu untuk membaca artikel Panduan membuat dan cara optimasi blog dan website untuk berada pada peringkat 1 pada hasil pencarian search engine google. Semoga bermanfaat.

    Baca juga: Kontes SEO terbaru Yamaha

    9 comments:

    1. Kunjungi:
      http://www.adityareinaldo.co.cc/2012/10/waletbet-promo-bonus-100-sportsbook-dan.html#.UIvqAFJxrz8

      ReplyDelete
    2. ada contoh template yang seo gan?

      ReplyDelete
      Replies
      1. biasanya template yang dipake para peserta kontes itu thesis buatan blog juragan, googling aja kalo mau pake, banyak kok or nanti saya bikin artikelnya.. Tunggu ya. :D

        Delete
    3. Maaf Saya baru belajar blog jadi masih bingung tentang blog, sebagai bahan pembelajaran awal saya mencoba membuat beberapa akun blog dan coba untuk edit2 template sampai lupa masing2 blog udah saya ganti berapa template hingga menerapkan beberapa artikel tentang SEO dari blog2 lain dari hasil search digoogle.

      pertanyaan saya kenapa dari beberapa blog saya ada kelainan?

      Contoh saja blog saya yang :
      http://kesitus.blogspot.com
      - setiap posting tunggu beberapa jam untuk keindex ke google
      - tapi sudah dapat sitelink dari google
      - waktu aku coba cek backlink pake backlinkwatch itu ada beberapa backlink

      Kalo blog yang :
      http://cholenk.blogspot.com
      - setiap posting hanya butuh beberapa detik langsung keindek google
      - untuk sitelinknya koq aneh malah nampilin blogku lain sama aboutme aja
      - untuk backlink aku cek pakai backlinkwatch tidak ada sama sekali backlinknya padahal tiap kali aku submit itu bersamaan sama blogku kesitus

      Untuk sementara itu dulu yang saya pertanyakan mohon di kasih tahu dimana letak kesalahannya n ditunggu jawabannya.

      Makasih banyak

      ReplyDelete
      Replies
      1. Makasih Mas Cholenk atas pertanyaanya. Nanti coba saya jawab melalui artikel aja biar lebih efisien. Hehe
        atau kalau mau bisa lewat fb. http://www.facebook.com/neztalationbie

        Delete
    4. oke gan, makaish infonya, jadi makin tahu aja informasi yang bermanfaat dari blog agan,

      ReplyDelete
    5. Terimakasih infonya. Di tunggu update berikut nya

      ReplyDelete
    6. thx infonya, saya bloger newbie sangat terbantu dg artikel ini.hanya masih bingung dengan apa itu header dinamis.mohon pencerahannya

      ReplyDelete
      Replies
      1. Header dinamis itu kalau dijabarkan secara sederhana adalah susunan tag head (h1, h2 dst) dalam suatu halaman web. Biasanya tiap halaman itu memiliki susunan tag head yang berbeda-beda. Contoh pebedaan yang sering dibentuk adalah tag dalam halaman beranda (home page) dan tag halaman artikel.

        Delete